Babinsa Koramil 05/Lubuk Alung Kodim 0308/Pariaman Serda Topitman dalam pengawasan dan pendampingannya mengatakan tenaga pendidik jadi salah satu prioritas penerima vaksinasi dengan tujuan kegiatan masyarakat biar lebih lancar dan untuk anak anak pelajar atau sekolah bisa bertatap muka bersama para peserta didik bisa dilakukan dan berkelanjutan.

“Menurut keterangan dari pihak Puskesmas untuk targetnya hari ini masyarakat serta instansi pemerintah yg belum di vaksin atau yg di tunda karna keadaan kondisi badan yg kurang sehat, dalam pelaksanaannya saya juga menghimbau kepada peserta vaksinasi untuk selalu menerapkan protokol kesehatan” ucap Babinsa

Sementara itu Danramil 05/Lubuk Alung, Kapten Arm Azral menjelaskan bahwa menurut keterangan dari Puskesmas untuk hari ini petugas pelayanan publik yang menerima vaksin meliputi masyarakat serta anak" sekolah yg belum di vaksin di sekolah nya karna kendala sakit, maka hari ini wajib di vaksin di Pukesmas Sintuak Kecamatan Sintoga Kabupaten Padang Pariaman.
Senen, (15-11-2021)

Danramil 05/Lubuk Alung Kapten Arm Azral juga mengatakan ”Covid-19 ini sangat luas dampaknya baik di sektor ekonomi maupun sektor yang lainnya seperti pendidikan. Untuk mencegah dan memutus mata rantai covid adalah tugas bersama” Pungkas Kapten Arm Azral.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top