Penyuluhan KB dan Kesehatan Reproduksi pelayanan KB MKJP(Metode Kontrasepsi Jangka Panjang) dan Non MKJP,  Dalam rangka mendukung Kegiatan Satgas TMMD ke 115,KODIM 0308/Prm ,mengandeng Dinas DPPKB Kab Padang Pariaman.Senin 17(10/2022)

Sosialisasi ini di sampaikan oleh Kabid KB DPPKB Kab Padang Pariaman Ibu Adriwastri Mastro Skm M.Kes, Ibu Armayanti Amd Keb Fungsional DPPKB,Bapak Mardatil Penyuluh KB Balai Penyuluhan Kec 2x11 Kayu Tanam dan Penyuluh Agama KUA Kec kayu Tanam Bapak Alimurni S.ag Spdi dan dan Kopda Romi Chaniago Perwakilan dari Satgas TMMD KE 115,

Sebagai Pembicara Nara Sumber Ibu Asriwastri Mastro , menyampaikan dengan Sosialisasi ini hendak nya bisa jadi pedoman bagi pasangan Suami Istri dalam membina kehidupan berumah Tangga menuju keluarga  Hormonis dan sejahtera.Sebagai mana  Dinas DPPKB Kab Padang Pariaman ,khusus nya di Kec Kayu Tanam ini dapat bekerja sama  dan Bersinergi dengan TNI dalam membuat  masyarakat hidup sejahtera.

Dan dalam penyampaian Sosialisasi  dan KKKEdukasi nya  kepada Ibu Ibu Masyarakat  2x11 Kec Kayu Tanam,  Bapak  Alimurni ,Penyuluh KUA 2X11 Kec Kayu Tanam menyampaikan bagaiman kita dalam kehidupan Berumah Tangga Memaknai KB dalam menuju Keluarga sejahtera" harus di awali dengan perencanaan dan niat,karena tampa di awali dengan itu,mungkin kehidupan sejahtera dalam kehidupan berumah tangga tidak akan tercapai dan terlaksana.
Dalam pemilihan Pasangan pun harus bisa memilih Bobot ,Bibit,Bebet dalam memilih pasangan ,dan insaallhah kalau ini sudah di terapkan ,ini nanti nya membawa kita menuju Keluarga  Sakina,Mawaddah dan Warohmah.

Kopda Romi Chaniago Satgas TMMD ke 115,KODIM 0308/Prm,sangat senang dan bersukur sekali melihat Antusias Masyarakat 2x11Kec Kayu Tanam ini sangat tinggi mengikuti kegiatan Sosialisasi ini"Trimakasih ucap Kopda Romi Chaniago menyampaikan ucapan Terimakasih dari Dan satgas TMMD ke 115, KODIM 0308/Prm, Letnan Kolonel Arm Wahyu Hidayat S.sos dalam paksanaan Sosialisasi ini, saya Mohon Maaf yang sebesar besar nya,tidak bisa Hadir,karena ada kegiatan penting lain nya,tapi Kami TNI akan selalu ada  di tengah tengah Masyarakat kapan pun dan di manapun, untuk membantu dan mengatasi kesulitan masyarakat bila di kapan pun di perlukan . Ucap Beliau di Via telepon nya. Di  lanjutkan dengan Berfoto Bersama di akhir kegiatan kegiatan. 

Pen 032

0 komentar:

Posting Komentar

 
Top